Nicholas Saputra

Nicholas Saputra adalah aktor, model, dan aktivis Indonesia yang dikenal luas melalui perannya sebagai Rangga dalam film Ada Apa dengan Cinta? pada tahun 2002 hingga mengantarkannya ke berbagai penghargaan. Sebelum merambah ke duani akting, ia mengawali kariernya sebagai model dalam peragaan busana karya Samuel Wattimena. Nicholas juga berperan dalam film-film ikonik lainnya, seperti Janji Joni dan Gie, yang mengantarkannya pada Piala Citra di Festival Film Indonesia.

Daftar Film dan Series