Instagram: @ariefdidu_
Arief Budiman adalah aktor dan komika asal Indonesia. Namanya semakin dikenal sebagai mentor dalam kompetisi Stand Up Comedy Academy di Indosiar pada 2015. Dalam dunia akting, Arief telah membintangi berbagai film, seperti Comic 8, Cek Toko Sebelah, Keluarga Cemara, dan beberapa judul dari seri Yowis Ben, di mana ia berperan sebagai karakter Sujono atau Cak Jon.